Penyakit diabetes mellitus merupakan penyakit yang paling ditakuti oleh setiap orang. Penyakit yang disebabkan oleh gagalnya fungsi pancreas yang memproduksi hormon insulin. Insulin merupakan hormon yang diproduksi oleh pankreas untuk mengontrol kadar jumlah gula dalam darah dan insulin dibutuhkan untuk memproses karbohidrat, lemak, dan protein untuk menjadi energi yang sangat diperlukan oleh tubuh. Hormon yang satu ini berfungsi untuk menurunkan kadar gula dalam darah. Kondisi kadar gula yang menurun drastis akan sangat cepat menyebabkan seseorang kehilangan kesadaran bahkan bisa terbaring di rumah sakit karena koma. Penyakit yang satu ini sangat cepat sekali perkembangannya, hari berubah minggu dan berubah menjadi bulan sampai dengan tahun kondisi tubuh akan semakin kiritis.

Berbagai cara dilakukan oleh para penderita diabetes mellitus untuk menyembuhkan penyakitnya. Selain mengkonsumsi obat dan makanan yang dianjurkan oleh dokter, asupan nutrisi bagi penderita diabetes mellitus juga membantu untuk mempercepat penyembuhan. Pada saat sekarang ini tidak sulit untuk mencari suplemen penderita diabetes mellitus karena banyak dijual dipasaran, akan tetapi harus tetap berhati-hati dalam menentukan suplemen yang akan anda konsumsi.

Alasan mengapa suplemen diberikan kepada penderita penyakit diabetes mellitus dikarenakan ada komponen yang kurang dalam tubuh si penderita diabetes mellitus. Jadi, fungsi dari suplemen itu sendiri ialah untuk mencukupi nutrisi agar seimbang. Tetapi, alangkah baiknya sebelum mengkonsumsi suplemen harus melakukan konsultasi dengan dokter.

Suplemen penderita diabetes mellitus yang banyak dicari akhir-akhir ini ialah Madu Hitam Pahit.
Madu Hitam Pahit merupakan madu super dahsyat yang berbeda dengan madu lainnya. Madu yang biasa digunakan sebagai suplemen penderita diabetes mellitus ini mempunyai rasa yang sedikit pahit, namun kaya akan khasiat untuk mempercepat menurunkan kadar gula dalam darah. Gula yang terkandung pada Madu Hitam Pahit lebih rendah takarannya apabila dibandingkan dengan produk suplemen penderita diabetes mellitus lainnya. Madu Hitam Pahit mengandung zat alkaloid yang tinggi berfungsi sebagai anti infeksi yang mampu mempercepat proses penyembuhan penyakit diabetes mellitus.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Top